Kamis, 07 November 2013

Samsung Galaxy Infinite i759 4GB - Harga dan Spesifikasi

Samsung kembali memberikan pilihan bagi Anda yang menginginkan smartphone Android dengan kinerja maksimal namun harga yang terjangkau. Samsung Galaxy Infinite i759 mengusung sistem Dual SIM yaitu CDMA dan GSM serta prosesor Dual Core. Dengan desain khas Samsung yang melengkung di sisi sampingnya dan dinamis, Samsung Galaxy Infinite dapat menjadi jawaban yang tepat atas kebutuhan komunikasi Anda.

Samsung-Galaxy-Infinite-i759

Kinerja Dual Core
Berbekal dengan prosesor Dual Core berkecepatan 1.2 GHz dan didukung RAM 768 MB membawa peningkatan kinerja untuk melakukan multitasking tanpa masalah, konsumsi daya lebih hemat serta transisi lebih mulus. Untuk sistem operasinya telah didukung dengan Android OS terbaru, 4.1 Jelly Bean.

Samsung-Galaxy-Infinite-i7591

Dual-On Active
Samsung Galaxy Infinite i759 telah mendukung kemampuan Dual On Active sehingga Anda dapat mengaktifkan nomor CDMA dan GSM secara bersamaan. Dengan kemampuan Dual On CDMA Rev.A 800MHz dan GSM GPRS (900,1800,1900MHz) ini memberikan Anda fleksibilitas lebih untuk memilih operator GSM lainnya untuk mendukung produktivitas Anda.

Samsung-Galaxy-Infinite-i7592

Fitur Multimedia
Smartphone ini dilengkapi berbagai fitur multimedia untuk menemani aktivitas Anda, seperti kamera CMOS 3 MP, video 720p @15fps, Samsung ChatOn, Readers Hub dan A-GPS.

Konektivitas
Smartphone ini telah dirancang untuk memberikan konektivitas cukup dengan sentuhan jari Anda. Berjalan pada jaringan EVDO Rev. A dan GPRS, handphone ini juga dibekali Wi-Fi untuk kebutuhan berinternet. Teknologi Bluetooth 3.0 datang dengan fitur A2DP untuk moda pengiriman data dan suara yang lebih optimal. Untuk Anda yang gemar menimbun data, slot microSD telah disiapkan dan mampu menampung data hingga 32 GB. Tidak berhenti sampai di situ, slot microUSB v2.0 juga disiapkan untuk memudahkan Anda mengisi daya atau menyambungkan handphone ke perangkat lain.

Samsung-Galaxy-Infinite-i7593

Samsung-Galaxy-Infinite-i7594


Spesifikasi Samsung Galaxy Infinite i759 4GB


Ukuran (L x W x H cm) 12.26 x 6.27 x 1.13 cm
Berat (kg) 0.132 kg
Warna Putih
Tipe Samsung Galaxy Infinite i749
Ukuran Layar (in) 4.0
Kapasitas Penyimpanan 4
Kecepatan CPU 1.20
Megapiksel 3.0
Sistem Operasi Android
Fitur GSM|FM Player|Music Player|Primary Camera|Email|Touchscreen|GPS|MP3|Internet Ready
Garansi produk 1 Tahun Garansi (Spare-part dan Servis)
Input USB
Output 3.5mm jack|USB
Koneksi Nirkabel Bluetooth|WiFi|EDGE|3G
Kamera Belakang 3 MP
Resolusi Layar 800 x 480
Tipe Baterai Li-Ion
Kapasitas Baterai 1500 mAh
Resolusi Video 720p
Built in Memory 768 MB RAM
Tipe Memory Card microSD
Tipe Layar Kapasitif
Kedalaman Warna 65 Ribu Warna
Versi Sistem Operasi Android OS 4.1 Jelly Bean
SIM CDMA + GSM
Kapasitas Penyimpanan 4 GB
Kecepatan Processor 1.2 GHz
Waktu Bicara Hingga 9 Jam
Waktu Siaga Hingga 220 Jam
Tipe Processor Dual Core
Sistem Operasi Android

Harga Samsung Infinite i759 4GB di web lazada.co.id saat ini silahkan klik di Harga Samsung Galaxy Infinite i759 4GB

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Samsung Galaxy Infinite i759 4GB - Harga dan Spesifikasi

  • noimagethumbSamsung Galaxy S4 ZoomBeberapa gambar yang diduga produk terbaru Samsung, bernama Galaxy S4 Zoom, beredar di internet. Dari gambar yang dipublikasi pertama kali oleh SamMobile, perangkat ini ...
  • Samsung+Galaxy+Folder-728485Samsung Galaxy Folder, Era Smartphone FlipKini ponsel lipat atau flip akan tersedia lagi di pasaran. Mungkin akan sulit menemukan ponsel lipat dengan fitur layar sentuh. Samsung akan membawa kembali era ponsel f ...
  • Ulasan+dan+Spesifikasi+Samsung+Galaxy+S4-714194Ulasan Spesifikasi Samsung Galaxy S4Anda ingin membeli Samsung Galaxy S4? Sebelum membeli kepada si penjual, ada baiknya anda membaca terlebih dahulu mengenai spesifikasi dari smartphone yang akan anda bel ...
  • Samsung+Galaxy+Grand+i9082+-+8GB4Samsung Galaxy Grand i9082 - 8 GB - Harga dan Spesifikasi Deskripsi Produk Samsung Galaxy Grand i9082 - 8 GB - Biru Metalik Samsung memperkenalkan smartphone terbarunya Samsung Galaxy Grand yang hadir dengan layar sentuh ber ...
  • Samsung+galaxy+note+III-781533Samsung Rilis Galaxy Note 3 Layar 5.7-inch full-HD , Android 4.3Samsung Galaxy Note III hadir dengan ukuran layar 5.7-inch full-HD Super AMOLED, dengan berat 168g dan luas 8.33m, lebih ringan dan lebih tipis dibandingkan Samsung Gala ...